Pertemuan Kordinasi Alokasi Bantuan Benih/BLBU

29 Maret 2017
Yumnaa Nafiis Khairunnisa
Dibaca 274 Kali
Pertemuan Kordinasi Alokasi Bantuan Benih/BLBU
Desa Pleret - Pertemuan dihadiri oleh Gapoktan Lingkup Desa Pleret, dan dibuka oleh ketua Gapoktan. Koordinasi dipimpin langsung oleh Bpk Tri Purwoko, penyampaian adanya bantuan subsidi benih padi dan BLBU Jagung & Kedelai
.
Untuk subsidi benih padi, Desa Pleret menerima bantuan benih utk luasan 100ha, yg terbagi dalam beberapa Poktan.
.
Sedangkan untuk Bantuan Langsung Benih Unggul (BLBU) jagung dan kedelai, Desa Pleret mendapat luasan 6ha untuk Jagung dan 5ha untuk Kedelai
.
Dengan pembagian luasan Jagung
- Putren 6 ha
- Gunungan 5 ha
- Kedaton 4 ha
- Pungkuran 3 ha
- Karet 3 ha
- Gunungkelir 3 ha
- Bedukan 2 ha
.
Untuk Benih Kedelai
- Tambalan 5 ha